Manfaat buah cermai untuk kesehatan mungkin masih belum sepopuler Manfaat Buah Mengkudu untuk Kesehatan, namun ternyata buah cermai bermanfaat untuk mengobati penyakit secara alami. buah cermai yang dikenal dengan naman Latin Phyllanthus acidus ini merupakan tanaman herbal yang sangat luar biasa yang harus anda tanamn di sekitar rumah anda.
Meskipun berukuran kecil, buah cermai sangat ampuh digunakan sebagai obat asma dan kanker. Buah ini biasanya dijadikan sebagai manisan
Khasiat dan Manfaat Buah Cermai bagi Kesehatan
Berikut ini adalah cara membuat ramuan herbalnya, semoga bermanfaat.
1. Manfaat Buah cermai untuk Asma
Bahan- bahanya adalah:
- 6 biji buah ceremai,
- Dua butir bawang merah
- Akar 1/4 genggam,
- Buah lengkeng sebanyak 8 butir
Cara Membuat ramuanya
- Bahannya ditumbuk hingga halus dan direbus dengan 2 gelas air hingga tersisa 1 ½ gelas
- Diamkan hingga dingin,
- Kemudian disaring
- Minum dengan air gula secukupnya
- Sehari dua kali, minum dengan air gula, masing 3/4 gelas
2. Manfaat Buah Cermai untuk Kanker
Selain sebagai obat tradisional penyakit asma, cermai juga bisa digunakan sebagai obat kanker. Berikut resepnya
Bahan-bahannya adalah:
Bahan-bahannya adalah:
- Daun cermai muda ¼ genggam
- Daun belimbing ⅓ genggam
- %frac12; jari bidara upas
- ½ jari gadung cina
- Gula enau 3 jari
Cara Membuat Obat kanker dengan Cermai
- Dicuci dan dipotong-potong bahan seperlunya
- Rebus bahannya dengan 3 gelas air dan sisakan 3/4 gelas
- Diamkan hingga dingin dan siap diminum
- Minum seharii 3 kali, masing-masing 3/4 gelas
Bagaimana? Sangat luar biasa sekali bukan. Itulah 2 manfaat buah cermai untuk kesehatan yang harus anda ketahui, semoga bermanfaat. Baca juga 5 Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar